Sabtu, 30 Agustus 2014

Jailbreak Untethered iOS 7.1.X menggunakan PanGu

Assalamualaikum

Eh, eh, eh ketemu lagi deh.
oke kali ini, mari kita basah mengenai sistem operasi iPhone

sesuai dengan judul di atas, cara jailbreak iOS 7.1.x
sebelumnya silahkan lihat :

COMPATIBLE :
iPhone 5s
iPhone 5c
iPhone 5
iPhone 4
iPhone 4s
iPad Air
Retina iPad mini
iPad mini
iPad 4,3,2
iPod touch 5

FIRWARE:
iOS 7.1.2
iOS 7.1.1
iOS 7.1


udah ga sabar ????

langsung saja, Step by Stepnya, haha

Step 01 : Download Alatnya dulu PanGu (pilih Mac atau Windows)

Step 02 : Install PanGu dan jalankan 

Interface PanGu
Step 03 :non aktifkan zona waktu otomatis "Setting - General - Date and Time dan rubah tanggal menjadi 2 juni 2014

Step 04 : Sambungkan iDevice ke komputer

Step 05 : Unceklis pada box di samping kiri

Step 06 : Tunggu Beberapa saat agar iDevice Terdeteksi lalu tekan tombol hitam sebelah kanan



Step 07 : biarkan proses berjalan, kemudian akan muncul app PanGu pada iDevice, tekan untuk lanjut

Step 08 : Proses Jailbreak pun dalam proses dan membutuhkan waktu hingga 10 menit

Step 09 : Prangkat akan melakukan restar 2 kali

Step 10 : Kemudian akan ada Pesan "Enjoy your new jailbreak" ini tandanya sudah berhasil

Step 11 : Selamat jailbreak telah berhasil

Step 12 : Lanjutkan dengan masuk ke cydia, untuk menyiapkan cydia

Selanjutnya anda bisa bebas menggunakan iDevice, dan jangan lupa atur kembali pengaturan waktu di perangkat anda.

Jika Kurang Jelas Bisa Lihat Video Berikut


Note : Jailbreak ini sudah saya coba di iPhone 4, dan berhasil, pada saat proses iphone saya melakukan restar sampat 7 kali, jika mengalami hal seperti ini, putuskan sambungan dengan komputer, dan biarkan iPhone menyala. oke, jika ada yg ingin ditanyakan, silahkan komentar dibawah

Terima Kasih, Salam Era

Wassalamualaikum.........

3 komentar:

  1. Oke infonya keren juga dam, lain kali coba posting root nokia x yah ..

    BalasHapus
  2. siiippp ditunggu kunbalnya yah ..

    arif-lff.blogspot.com

    BalasHapus

Tolong Komentar dengan Baik dan Sopan
Jika tidak, Maka pertanyaan tidak akan dijawab

Ibnu Adam. Diberdayakan oleh Blogger.